Naskah Drama "Beruang Menagih Hutang (The Bear/The Boor)" (Lakon) Karya Anton Chekhov Terjemahan Landung Simatupang


( NYONYA YULINA SANGAT MURUNG MEMANDANGI POTRET NIKO SUAMINYA,
KAUL, PELAYAN TUA YANG SETIA, BERSAMANYA )

Kaul : Nyonya, sudah . sudah. Jangan begitu-begitu terus. Ini namanya bunuh diri pelan-pelan,
relakan kepergiannya. Nyonya, semua orang bersenang-senang dipagi yang cerah dan segar
ini. Bahkan kucing pun tahu cara menghibur diri. Jalan melenggak-lenggok ditaman lalu
melompat sembunyi, kemudian tiba-tiba melompat lagi menakuti burung-burung. Tapi
nyonya Yulina setiap hari mengurung diri, dengan muka yang selalu kusut, muram. Hitunghitung,
.Sudah satu tahun penuh lho Nyonya tidak pernah lagi keluar-keluar.

Yuli : Dan aku tidak akan keluar-keluar lagi. Kaul, Kehidupanku sudah berakhir, Suamiku
meninggal, terbaring dalam kuburnya, dan aku mengubur diri sendiri dirumah ini, kami
berdua sama-sama sudah mati Kaul, Mati !..


Selengkapnya, download DISINI

0 komentar:

Posting Komentar

Apakah menurut anda postingan ini menarik? silahkan bagikan..

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...